Pasti kalian semua punya yang namanya “Folder Pribadi”, entah itu isinya file-file kantor yang penting, file skripsi, atau foto pacar kalian.
Nah kali ini
Rief Tech akan berbagi trik gimana caranya menguci folder kalian, biar ga di lihat-lihat oleh orang lain seenaknya. Dan beruntung bagi kalian yang mempunyai sistem operasi Windows XP, karena ini sudah diuji di ITB dan IPB.. Hahaha :D
Untuk yang sistem operasinya Windows 7 dan Windows 8 jangan khawatir, tetap bisa ko walaupun ada kekurangannya (Apa itu? Ntar juga tahu sendiri).
Oke, lansung simak..